5.03.2010

Daftar Website yang Memberikan Berbagai Jenis Icon Secara Gratis


Icon merupakan kebutuhan dasar dari setiap project yang berhubungan dengan web, atau anda dapat menggunakannya untuk desain grafis. Apabila anda mencari icon yang sempurna untuk website, blog, web app atau aplikasi anda, anda akan menemukannya disini, berikut daftar website yang menyediakan Icon gratis yang bervariasi untuk mempercantik tampilan website atau tampilan desain anda. Sebagian besar dari icon ini memiliki lisensi creative common, tetapi pastikan untuk membaca dahulu petunjuk penggunaan sebelum anda menggunakannya.

1. 365icon - 100% disediakan secara gratis untuk komunitas web design
2. MediaLoot -online toolbox yang menyediakan berbagai keperluan desain.
3. iconshock -700.000+ stok icon, 250 web icon, vista icon collections
4. Dryicons - Icon dan graphic yang disediakan dengan Gratis dan Open Source
5. Findicons -Mencari dari 280.000 icon dalam lebih dari 2.000 icon pack.
6. Iconfinder -Lebih dari 100.000 icon gratis tersedia disini.
7. iconspedia -Menawarkan koleksi terbaik untuk para web developer dan web desainer.
8. icondock -Menawarkan royalty-free stok icon untuk proyek web anda.
9. Iconsgator - Gratis png icon set
10. iconfree - Untuk showcase icon anda, iconfree merupakan tempat yang terbaik.
11. iconpaper - Semua yang anda butuhkan untuk mengkustomisasi Mac dan iPhone.
12. freesocialicons -Tempat untuk mencari Social Media Icon set yang terbaru dan terbesar.
13. iconstick - Download icon secara gratis dengan kategori: hardware, vista, mac os x.
14. iconzplanet - Tempat untuk mencari icon set yang terbaik untuk mempercantik website anda.
15. iconarchive - Koleksi lebih dari 29.700+ icon berkualitas.
16. freeiconsdownload - Gratis icon Vista, Desktop Icon, Mac os x icon.
17. iconeasy - download lebih dari 100.000+ icon dengan kualitas tinggi.
18. freeiconsweb -menawarkan lebih dari 18.000 icon berkualitas untuk didownload

18.28.00